Main Article Content

Abstract

Perkembangan teknologi dan internet serta penggunaan e-commerce saat ini tidak hanya dirasakan oleh masyarakat perkotaan, namun juga erat kaitannya dan dirasakan oleh masyarakat pedesaan. Media sosial yang menggunakan internet  dianggap lebih efektif dan efisien sebagai sarana untuk menjalin relasi, berbisnis bahkan digunakan dalam penulisan artikel secara elektronik. Dan pada dasarnya masyarakat saat ini tidak asing dengan istilah media sosial yang dikemas dan diperkenalkan melalui internet sehingga masyarakat sudah sangat  dekat dengan media daring atau laman. Seiringan perkembangan itu, maka lahir platform bisnis  maupun media online yang mengambil kesempatan peluang ketertarikan masyarakat terhadap media online sehingga menggunakan media tersebut sebagai wadah dalam menyampaikan komunikasi, profil perusahaan/instansi, promosi produk, jasa, penjualan bahkan pembuatan artikel. Perkembangan internet dan laman bisnis berbasis daring dirasakan belum maksimal terhadap perkembangan pengetahuan teknologi informasi bagi ibu-ibu PKK Melati IV Kelurahan Sawah Ciputat - Kota Tangerang Selatan. Maka dengan diadakannya kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat diharapkan dapat memberikan kontribusi dalam sosialisasi degan tatap muka langsung dengan harapan masyarakat atau ibu-ibu PKK Melati IV Kelurahan  Sawah Ciputat dapat memahami mengenai pengetahuan tentang Scamming dan Phising dalam mengenali dan pencegahan kejahatan cyber pada setiap  aktivitas masyarakat melalui perangkat elektonik yang digunakan masyarakat.

Keywords

Scamming Phising E-Commerce

Article Details

How to Cite
Hartono, R., Persada, G. N. ., & Sianggian , P. . (2023). Sosialisasi Bahaya Scamming Dan Phising Pada E-Commerce Bagi Ibu-Ibu PKK Melati IV Kelurahan Sawah Ciputat Tangerang Selatan. Jurnal Peradaban Masyarakat, 4(4), 147–153. https://doi.org/10.55182/jpm.v4i4.489

References

  1. Afrilian Perdana, Dahlan dan Mahfud, 2014, Penyelesaian Wanprestasi Dalam Perjanjian Jual Beli Melalui Media Elektronik, Jurnal Ilmu Hukum Vol. 2 No.1, hlm 52
  2. Chaffey, D. & Patron, M. (2012). From Web Analytics to Digital Marketing Optimization: Increasing the Commercial Value of Digital Analytics. Journal of Direct, Data, and Digital Marketing Practice, 14(1), 30- 45.
  3. Junadi, S. (2021). Aplikasi Canva Sebagai Media Pembelajaran Daring Untuk Meningkatkan Kemampuan Kreatifitas Mahasiswa Pada Mata Kuliah English For Information Communication And Technology.
  4. Kotler, P., Kartajaya, H., and Setiawan, I. (2017). Marketing 4.0: Moving from Traditional to Digital. Hoboken, NewJersey: JohnWiley& Sons, Inc.
  5. Kotler, Philips. 2005. Manajemen Pemasaran. Edisi Kesebelas Jilid 2. Penerbit PT.Indeks. Jakarta.
  6. Kristanto, Andri, 2003. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya, Penerbit Gava Media, Yogyakarta.
  7. Kroenke, David. 1989 Management Information Systems. McGraw Hill. Singapor
  8. Ladjamudin, Al-Bahra Bin. 2005. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Penerbit Graha Ilmu. Yogyakarta.
  9. M, M. (2014). Pemanfaatan Media Pembelajaran Untuk Peningkatan Kualitas Belajar Siswa. JURNAL KWANGSAN, Vol.2(1), 95-105.
  10. Nur Rizkiah Hasanah,2022 TANGGUNG JAWAB E-MARKETPLACE TERHADAP KONSUMEN (Studi Kasus Phising di PT. Shopee Indonesia) UPN Veteran Jakarta, Fakultas Hukum, Ilmu Hukum [www.upnvj.ac.id – www.library.upnvj.ac.id – www.respository.upnvj.ac.id].